Kategori: Daerah

19 Orang PKL Jalani Sidang Tipiring

Sidoarjo,lintasskandal.com – Ini mungkin menjadi peringatan bagi PKL yang berjualan sembarangan. Pagi tadi, Kamis, (22/5), 19 orang PKL jalani sidang Tipiring/Tindak Pidana Ringan di kantor Satpol PP Sidoarjo. Mereka melanggar Perda Kabupaten Sidoarjo Nomer 10 Tahun 2013 tentang Ketertiban…

164 Orang PNS Sidoarjo Pensiun di Tahun 2025

Sidoarjo,lintasskandal.com- Tahun 2025 ini ada 164 orang PNS Kabupaten Sidoarjo masuk usia pensiun. Mereka pensiun terhitung mulai bulan Juni, Juli dan Agustus 2025. Rinciannya PNS pensiun di bulan Juni sebanyak 63 orang, bulan Juli sebanyak 54 orang dan 47…

Pemkab Pasuruan tetap waspada terhadap penyakit LSD Sapi

Pasuruan, Lintasskandal.com – Penyakit Lumpy Skin Disease (LSD) memang tak lagi ditemukan di tahun 2025. Namun, perhatian terhadap ancaman penyakit tersebut, tetap diberikan. Masyarakat Veteriner Dinas Peternakan dan Kepala bidang Kesehatan Hewan Kabupaten Pasuruan Drh. Panti Aksari mengungkapkan, sama…

Warung pinggir aliran sungai sebani terancam ditutup

KotaPasuruan,Lintasskandal.com – Warung di pinggiran aliran sungai di Kelurahan Sebani, Kecamatan Gadingrejo, Kota Pasuruan yang menjadi tempat kenakalan remaja hingga diduga sebagai transaksi prostitusi akhirnya pihak Pemerintah Daerah melakukan penutupan.   Pertemuan para pedagang dengan Muspika Kecamatan Gadingrejo di…