Meningkatnya Wabah DBD, Polsek Lumbang Bergerak Cepat Fogging Desa Cukurguling
Pasuruan,lintasskandal.com – Polsek Lumbang bergerak cepat menanggapi kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) yang terjadi di Desa Cukurguling, Kecamatan Lumbang, Kabupaten Pasuruan. Pada sabtu (26/4/2025) siang, personel Polsek bersama Koramil dan Puskesmas Lumbang melakukan penyemprotan atau fogging di sejumlah…