Polres Pamekasan Geledah Rumah Diduga Bandar Narkoba, 4 Tersangka Diamankan
PAMEKASAN,Lintasskandal.com,- Kapolres Pamekasan, AKBP Hendra Eko Triyulianto memimpin langsung penangkapan dan penggeledahan di rumah terduga bandar narkoba yang berlokasi di Dusun Pademabuh Laok, Desa Jambringin, Kecamatan Proppo, Kabupaten Pamekasan, Madura, Sabtu (8/3/2025). Dalam operasi penangkapan dan penggeledahan terduga…

